Search

Tips Agar Hasil Kamera HP Tak Kalah Dengan Kamera DSLR - Mitrapost

Mitrapost.com – fotografi saat ini seperti kebutuhan pokok bagi kaum milenial, bahkan anak kecilpun sudah pandai berpose di depan kamera. Tak perlu bermodal kamera DSLR cukup menggunakan kamera hp saja bisa menghasilkan foto yang indah.

Fitur-fitur canggih yang disajikan mempermudah pengguna untuk mengabadikan moment terindah. Mengapa kamera hp lebih dipilih daripada kamera DSLR?? Ya karena HP merupakan perangkat wajib yang selalu dibawa oleh setiap orang. HP telah mengalami banyak peningkatan fitur aplikasi, sehingga mampu bersaing dengan kamera professional yang ada. Selain itu, banyak aplikasi edit foto yang mendukung dalam sistem android dalam menghasilkan foto yang sangat indah.

Tips untuk menghasilkan fotografi yang bagus menggunakan kamera HP salah satunya dengan memperhatikan pencahayaan yang tepat, dengan penempatan posisi yang sesuai dengan objek. Cahaya sangat menentukan dalam menghasilkan foto yang sangat indah.

Baca juga : 

Ada beberapa tips lain yang bisa kita gunakan dalam memaksimalkan hasil foto yang indah:

  • Pahami Jenis HP Yang Kamu Punya

Setiap android mempunyai fitur / ciri khas tersendiri, baik itu dalam sistem kameranya, kita harus pandai-pandai dalam menggunakan kamera HP tersebut. Pintar-pintarlah menempatkan smartphone kita dalam mengambil sebuah foto karena setiap HP atau smartphone mempunyai ciri tersendiri terlebih dalam fitur kamera.

  • Pahami Komposisi Fotografi

Kemudian, faktor lain yang mendukung dalam menghasilkan foto yang indah menggunakan kamera HP terletak dalam komposisi Fotografi. Kita harus pandai – pandai menempatkan suatu objek yang akan kita ambil, baik dalam rule of thirds, leading lines, framing, fill the frame atau komposisi fotografi yang lainnya.

Baca juga : Selain Ampuh untuk Kesehatan Tubuh , Madu Juga Baik untuk Mengobati Luka

  • Gunakan Auto Focus

Dalam mengambil objek yang bagus, kita bisa menggunakan fitur auto focus. Dalam hal ini bertujuan agar objek yang kita ambil mirip layaknya foto yang diambil menggunakan kamera DSLR. Kemudian kita juga harus pandai – pandai dalam menggunakan auto focus ini, ketika objek berada dalam long shoot titik auto focus harus berada di depan, begitupun degan letak objek yang lainnya.

  • Ambil Foto Sebanyak Mungkin

Fitur dalam Smartphone sangat terbatas, kita bisa menerapkan cara ini. Ambil sebuah objek dengan beberapa kali jepretan hingga kita mendapat hasil yang memuaskan. Selain itu, kita harus pintar-pintar dalam memotret sebuah objek, dalam artian objek yang kita ambil harus benar-benar simetris sehingga gambar objek yang di ambil bagus.

Beberapa tips tadi bisa kalian praktikan untuk mendapatkan hasil kamera HP yang maksimal dan tak kalah dengan kamera DSLR. Semoga bermanfaat(*)

Baca juga :

Simak Video : 5 Produk Asli Indonesia Ini Justru Dikira Produk Luar Negeri

Jangan lupa kunjungi media sosial kami, di facebook dan instagram

Redaktur : Dwifa Okta

Get real time update about this post categories directly on your device, subscribe now.

Let's block ads! (Why?)



"tips" - Google Berita
March 12, 2020 at 10:08AM
https://ift.tt/2TZgZVi

Tips Agar Hasil Kamera HP Tak Kalah Dengan Kamera DSLR - Mitrapost
"tips" - Google Berita
https://ift.tt/331rOJ7

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Tips Agar Hasil Kamera HP Tak Kalah Dengan Kamera DSLR - Mitrapost"

Post a Comment


Powered by Blogger.